
Suling lubang 6 adalah alat musik yang berasal dari Jawa Barat Indonsia, Alat musik tiup ini mempunyai 6 lubang untuk penghasil nada, dari 6 lubang ini dapat menghasilkan nada sekitar 4 jenis nada, entah itu nada diatonis, maupun pentatonis, dan untuk pentatonisnya alat musik tiup ini mampu menghasilkan nada sekitar 3 jenis nada, yakni : Pelog, Salendro, dan madenda.
0 komentar
Posting Komentar